Ngga kok, ngga usah ribet-ribet… teman-teman hanya mengikuti langkah-langkah yang ada di bawah ini aja. Oke? udah siap?
Langkah 1
Siapkan sebuah foto yang sedikit pose kekuatan, ya ini biar foto lebih menjadi hidup. Kemudian buka filenya di dalam Photoshop.
Langkah 2
Duplikat layer dengan cara klik kanan pada layer background, kemudian duplikat layer, atau dengan [ CTRL + J ].
sehingga menjadi seperti gambar dibawah ini.
Langkah 3
Nah berikutnya bikin layer baru dulu diatas layer background. klik menu “Layer” > “New” > “Layer” atau tekan [ Shift+Ctrl+N ], kemudian beri warna dengan gradient
Langkah 4
Kemudian klik menu “Filter” > “Render” > “Difference Clouds” [ CTRL + i ].
Langkah 5
Pengaturan level [Ctrl+L].
Langkah 6
Sekarang petir sudah jadi namun masih terlihat putih. untuk merubah warna putih menjadi kebiruan, kita atur saturation nya [Ctrl+U].
Langkah 7
Terlihat seperti effect petir tapi masih ada warna hitam di sampingnya. Oleh karena itu kita hilangkan dulu warna hitam di sekeliling petir dengan cara mengubah blending mode-nya dari“Normal” menjadi “Screen“.
Langkah 8
Kemudian atur sehingga menjadi bentuk di bawah ini.
Langkah 9
Biar sedikit hidup gambarnya, tambahkan cahaya pada tangan. klik menu “Filter” > “Render” > “Lens Flare” seperti pada gambar di bawah.
Okey… sekarang Chidorinya udah selesai… ingat muridku.. gunakan ilmu untuk kebajikan ya.. jangan untuk kejahatan.. (O______O)
mantep nih tipsnya...
ReplyDeletemampir balik ya,
www.rieztoshare.com